HMJ PBSI UNISDA

Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) adalah salah satu Organisasi Mahasiswa (Ormawa) yang berada di Unisda Lamongan. HMJ PBSI merupakan organisasi yang berkedudukan di tingkat jurusan dari Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) dan juga sebuah kelengkapan non struktural jurusan. Keanggotaan dari HMJ PBSI terdiri dari mahasiswa yang terdaftar dan aktif dalam jurusan PBSI. Masa bakti dari pengurus HMJ PBSI adalah satu tahun terhitung mulai dilantik oleh Kepala Jurusan (Kajur) PBSI.
Featured Post Today
print this page
Latest Post

Gerakan Cinta Bahasa




Bulan Oktober dikenal sebagai Bulan Bahasa. Disebut demikian, karena pada bulan tersebut terjadi peristiwa Hari Sumpah Pemuda pada 28 Oktober 1928. Dalam peristiwa itu, para pemuda dari berbagai daerah mengikrarkan diri pada satu simpul: Sumpah Pemuda yang berisikan pengakuan satu bangsa, bangsa Indonesia; satu tanah air, tanah air Indonesia; dan satu bahasa, bahasa Indonesia. Atas dasar itu, barangkali bulan Oktober dikenal sebagai Bulan Bahasa.
Terlepas dari kenyataan historis di atas, ternyata masih ada sebagian di antara kita yang belum mengetahui adanya Bulan Bahasa. Kalau pun mereka tahu, biasanya lebih bersikap acuh tak acuh, tak ambil peduli. Meminjam kata-kata anak muda saat ini, mereka seolah berujar, "Bulan Bahasa penting nggak sih?!" Ujaran semacam ini, dapat menggambarkan betapa ketidakpedulian mereka terhadap nasib bahasa Indonesia, selain juga menunjukkan sikap diri mereka yang egois.
Untuk itu HMJ PBSI (Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia) Unisda Lamongan mengadakan sejumlah kegiatan guna mengingatkan kepada seluruh elemen masyarakat betapa pentingnya bulan bahasa.
Bertepatan tanggal 31 Oktober 2015 HMJ PBSI melaksanakan peringatan bulan bahasa sekaligus sumpah pemuda dimulai dengan bedah buku kumpulan cerpen “Membaca Hati” karya Eny Martha, yang akan dibedah oleh mahasiswa semester 7 Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. Karna penulis buku adalah orang Lamongan sendiri dan banyak latar-latar yang diceritakan pada buku tersebut adalah di daerah Lamongan, “saya juga orang Lamongan aja bisa menulis buku seperti ini masak alian yang di jurusan bahasa dan sastra Indonesia harus lebih terampil lagi dalam menulis” berikut kata penulis buku Membaca Hati ini memberikan semangat kepada para peserta bedah buku.
Bedah buku selesai pada pukul 12.00 WIB kemudian dilanjut gowes ke alun-alun Lamongan. Bersama seluruh mahasiswa Bahasa dan Sastra Unisda mencari masyarakat umum untuk membacakan sumpah pemuda sebagai bentuk partisipasi bulan bahasa. Mulai dari berbagai golongan masyarakat di sekitar alun-alun seperti penjual, anak-anak, pelajar, pejabat, tambal ban, penjual kue leker, pengamen, muda-mudi pacaran dan masih banyak lagi.
Akhirnya acar yang disebut GCB (Gerakan Cinta Bahasa) ini ditutup dengan apresiasi seni dari berbagai peserta mulai dari baca puisi, monolog, orasi ilmiah dan lain-lain. (Sy)






0 komentar

SEKAPUR SIRIH HMJ PBSI UNISDA LAMONGAN



PBSI.  Seperti halnya HMJ/ HMP /HIMMA Prodi lainya, HMJ PBSI juga menaunggi seluruh Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. Sejak dulu HMJ PBSI sangat berperan bagi perkembangan mahasiswa jurusan maupun jurusannya, sebut saja pembimbingan mahasiswa baru selama satu semester, pengajuan Beasiswa bagi mahasiswa jurusan yang aktif di organisasi dan alih-alih jurusan mendapatkan AKRIDITAS B juga termasuk sebagian peran HMJ PBSI. 

Mungkin tahun ini adalah tahun yang paling bersejarah untuk HMJ PBSI karena apa? Karena di tahun ini banyak para ketua UKM/ Ormawa intra dan ekstra di kampus adalah dari jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia yang dinaunggi HMJ PBSI.

Kita sebut saja : 1. Zacky Syarif Ashar (ket. HMJ PBSI) 2. Sigit Bagus Riyanmomo (Presiden Mahasiswa Bem U) 3. Tri Maria Ulfa (ket. UKM F Teater STNK) 4. Moh. Ajar Panggestu (ket. UKM F Gelanggang) 5. M. Ali Marzuqi (ket. Teater Roda) 6. Anang Makruf (ket. UKM Gema) 7. Ridwan (ket. PKPT IPNU) 8. Eka Ratna Jamilah (ket. PKPT IPPNU) 9. Oky Novian (ket. PR PMII Mahbub Djunaidi).

                                                                 1. Ketua HMJ PBSI
                                                          2. Presiden Mahasiswa


                                                     3. Ketua UKM F Teater STNK


                                                     4. Ketua UKM F Gelanggang 

                                                          5. Ketua Teater RODA

                                                            6. Ketua UKM GEMA

                                                          7. Ketua PKPT IPNU

                                                           8. Ketua PKPT IPPNU

                                                9. Ketua Rayon PMII Mahbub Djunaidi

Dengan banyaknya para ketua UKM intra maupun ekstra dapat membuktikan sifat solidaritas yang tinggi mahasiswa-mahasiswa HMJ PBSI dalam organisasi. (Sy)
0 komentar

GARASI (Gema Ramadhan PBSI) 2015



Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan  Unisda Lamongan turut menyemarakkan bulan suci Ramadhan 1436 H dengan acara Buka Bersama dengan anak yatim piatu di Panti Asuhan Abuliyatama Karanggeneng, "kami biasa menyebutnya GARASI (Gerakan Ramadlon PBSI)" begitu kata ketua panitia Ah. Nur Tamam dengan bertemakan “Transformasi diri menuju insan sejati di bulan yang suci dengan dzikir, fikir, dan amal sholeh”. Acara ini dimulai setelah salat asyar sampai menjelang buka puasa dengan diisi berbagai macam lomba islami dan diselinggi lomba sastra, contohnya Adzan, Qiro’a, Menggambar kaligrafi, baca puisi, dan lain-lain, serta kami memberikan hadiah kepada anak-anak yang berprestasi
Acara ini dilanjut dengan pembacaan do’a menjelang berbuka puasa, salat magrib berjamaah dengan anak-anak dan ditutup dengan saling jabat tangan.


Turut hadir dalam kegiatan ini para Alumni, pengurus HMJ PBSI dan banyak dari Ormawa-Ormawa lain seperti BEM Unisda, EDSA, Pagar Nusa, Teater STNK, Gelanggang, Gema dan lain-lain. [Sy] 










0 komentar

Pelantikan dan Raker 2015-2016

Hal yang rutin, itulah  yang bisa diungkapan untuk acara ini. Setiap tahunnya untuk kepengurusan yang baru Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (HMJ PBSI) selalu melaksanakan Pelantikan dan Rapat Kerja untuk menunjang pengembangan HMJ. Kali ini, giliran penggurus HMJ PBSI 2015-2016 dengan tema Membangun Profesionalisme Sumber Daya Manusia Yang Aktif Sebagai Sumbangsih Nyata Organisasi.

Pelantikan dan Raker kali ini dilaksanakan pada tanggal 8-9 Juni 2015 dimana, untuk pelantikan dilaksanakan di gedung Pascasarjana, dan untuk Rapat Kerja dilaksanakan di Guest House Tuban.


Pelantikan penggurus HMJ PBSI 2015-2016 ini dihadiri oleh Kaprodi, yaitu bapak Iib Marzuqi, M.Pd., Presiden Mahasiswa (Sigit Bagus R.), para ketua HMJ PBSI terdahulu antara lain: Dwi Faisal Haq (2014-2015), Febri Nugroho T. (2011-2012), serta para perwakilan ormawa-ormawa se Unisda. Walaupun ada sedikit gangguan pada prosesi pelantikan tapi acara pelantikan tersebut bisa berjalan dengan lancar.
Pendasaran pelaksanaan kegiatan ini adalah berdasarkan Rekomendasi Internal HMJ PBSI, yang ditetapkan dalam Musyawarah Jurusan HMJ PBSI.  Pelaksanaan kegiatan ini juga menjadi salah satu momentum penting dalam sejarah kepengurusan, sebab kepengurusan akan dinyatakan sah secara legalitas melalui pelantikan, juga menjadi suatu kegiatan perencanaan program kerja yang akan diemban dan diamanahkan kepada pengurus selama satu periode kedepannya. 


Tujuan kegiatan ini untuk memberikan peresmian kepengurusan dan menjadi ruang serta menularkan aspirasi dan ide-ide cemerlang mahasiswa PBSI untuk pengembangan Unisda pada umumnya, dan jurusan sendiri pada khususnya. 


GUSTO, semoga kegiatan ini mampu benar-benar ajang aspirasi dan penularan semangat berorganisasi, spirit kepengurusan baru akan dimulai dan estafet kepemimpinan pun mulai dijalankan. Terima kasih untuk seluruh mahasiswa PBSI yang telah menghadiri Pelantikan dan Raker HMJ PBSI. Segenap pengurus tetap mengharapkan bantuan dan partisipasi semuanya dalam pelaksanaan setiap program kerja. Semangat ! Hidup Mahasiswa ! sekali lagi GUSTOOOOOOO !!!(Sy)




0 komentar

SK PENGURUS HMJ PBSI 2015/2016



UNIVERSITAS ISLAM DARUL ‘ULUM LAMONGAN
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP)
JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA


Alamat: Jl. Airlangga No. 03 Sukodadi Lamongan Telp (0322) 390 497
 
   

SURAT KEPUTUSAN
NOMOR: 001/HMJ-PBSI/A-1/K-1/10/V/2015

TENTANG
STRUKTUR PENGURUS
HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN (HMJ)
PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA (PBSI)
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP)
UNIVERSITAS ISLAM DARUL ’ULUM LAMONGAN
TAHUN AKADEMIK 2015/2016

KETUA JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA DAN SATRA INDONESIA

Menimbang      :
a.       Bahwa demi peningkatan kualitas mahasiswa dan dan kelancaran seluruh kegiatan jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (FKIP) UNISDA Lamongan tahun akademik 2015/2016, dipandang perlu untuk mengangkat beberapa mahasiswa sebagai pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (HMJ PBSI).
b.      Bahwa mahasiswa yang namanya tercantum pada lampiran ini dipandang memenuhi syarat dan mampu untuk menjalankan tugas sebagai pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (HMJ PBSI).
c.       Bahwa untuk mewujudkannya perlu penetapan Surat Keputusan Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia FKIP UNISDA Lamongan.

Mengingat        :
a.       Undang-undang nomor 22 Tahun 1981 tentang perguruan tinggi.
b.      Undang-undang nomor 22 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan nasional.
c.       Surat keputusan menteri pendidikan dan kebudayaan nomor : 045/U/1990 tentang Pedoman Umum Organisasi di Perguruan Tinggi.
d.      Surat Keputusan Rektor UNISDA Lamongan nomor :042/U/K.2/IX/2012/SK tentang pedoman Organisasi Kemahasiswaan UNISDA Lamongan.





MEMUTUSKAN
Menetapkan     :

Pertama            :
Mengangkat mahasiswa yang namanya tercantum dalam lampiran sebagai pengurus HMJ PBSI tahun akademik 2015/2016.
Kedua              :
Kepada nama-nama tersebut diwajibkan melaksanakan tugas kepengurusan sesuai dengan bidang tugas masing-masing dengan sungguh-sungguh dan ikhlas serta mempertanggungjawabkan setiap kegiatan pada Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia.
Ketiga              :
Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan dan apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan, akan dibetulkan sebagaimana mestinya.





Ditetapkan di: Lamongan
Pada tanggal: 13 Mei 2015



a.n. Dekan FKIP
Kepala Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia



IIB MARZUQI, M.Pd
NPP : 09. 03. 0228


































Lampiran 1
Nomor
Tentang

 Surat Keputusan
: 001/HMJ-PBSI/A-1/K-1/01/V/2015
: Pengurus Himpunan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra     Indonesia (HMJ PBSI) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UNISDA Lamongan Tahun Akademik 2015/2016

Ketua                         : Zakki Syarif Asyhar                                   (13321874)
Wakil ketua               : Shofiul Bahri                                               (13320077)
Sekretaris                   : M. Abdul Azis Syafi’i                                 (13321804)
Wakil sekretaris        : Aida Udliyah Haning Laily                        (14320009)
Bendahara                 : Tri Maria Ulfa                                            (13321870)
Wakil bendahara      : Fatih Rahma Wiyandita                             (14320025)

Departemen-Departemen
 
1.  Departemen Pengembangan Organisasi

No
Nama
Semester
NIM
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
Imdad Hafi Al-Majidi
1.      Bagus Wicaksono
Sri Handayani
Hendri Lestari
M. Ajar Pangestu
M. Sukron Bajuri
Mufidatul Masulah
Safitri
Desi Yulia Kartika
Lukman Muhajir
1.      Siti Ayintami S

IV
IV
IV
IV
II
II
II
II
II
II
II
II
12321756
13321787
13321820
13321800
14320061
14320047
14320060
14320075
14320096
14320042
14320079


2.Departemen Informasi Dan Komunikasi

No
Nama
Semester
NIM
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
Aji Santoso
Sri Alam Rahayuning
Ajeng Furiha Putri
Heru Kurniawan
Nevi Fajriah
Indahyatun Ni’mah
Siti Khoiroh Ummah
Nani Nur Hidayah
M. Machrus Sholeh
Luskis Wantoro
IV
IV
IV
II
II
II
II
II
II
II
13321833
13321868
13321832
14320029
14320007
14320032
14320080
14320063
14320107
14320044




3.Departememen Pengabdian Masyarakat

No
Nama
Semester
NIM
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

1.      Ridwan
2.      Yuliana
3.      M. Mahzum Bahrudin
4.      Sholiha Al aminiah
5.      Tatik Rohmah
6.      Sardianto
7.      Nur Fa’in
8.      Rofi’atus Mahmudah
9.      Nunung Jamilah
10.  Wiwik Fajar R

IV
IV
IV
IV
IV
II
II
II
II
II

13321884
13321825
13321882
13321866
13321823
14320067
14320102
14320033
14320086
14320068


4. Departemen Pendidikan Dan Penalaran

No
Nama
Semester
NIM
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

2.      Henni Puspita Sari
3.      Sholahudin Al-ayyubi
4.      Durotun Najiah
5.      M. Fathur Cahyono
6.      Hanif Abdullah
7.      Ayu Vanda Ningtiyas
8.      Atika Nurul A
9.      Citrawati Linda S
Aulia Iffatul Fitri
Ahmad Jaya Afandi

IV
IV
IV
II
II
II
II
II
II
II

13321849
13321783
13321788
14320045
14320027
14320044
14320055
14320014
14320094
14320041

5. Departemen Pengembangan Bakat Dan Minat
No
Nama
Semester
NIM
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
2.      Ria Mayori Sahertian
3.      Retno Tri Novita Sari
4.      Sayoga Tri
5.      Ah. Nurtamam
6.      Muh. Izzudin
7.      Iis Novita Sari
Rohmatul Farida
Nurita Anjaini
Nila Anggraini
10.  Siti Ayintami S
IV
IV
IV
II
II
II
II
II
II
II
13321883
13321883
13321865
14320008
14320080
14320039
14320022
14320099
14320092
14320079



























6.  Departemen Pemberdayaan Perempuan
No
Nama
Semester
NIM
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.
11.
Eka Ratna Jamilah
Dewi Setyowati
Anike Putri
Lia Fitri Sri A
Mira Resmianah
Auliah zuhrufi nafisah
Khusnul Dahwatus Sholihah
Ucik Ariska
Eka Devi Anggraeni
Siti Mudlikah
Siti lailatus S
IV
IV
IV
II
II
II
II
II
II
II
II

13321793
13321789
13321707
14320040
14320052
14320091
14320037
14320084
13321822
14320097
14320081















Ditetapkan di: Lamongan
Pada tanggal: 13 Mei 2015


a.n. Dekan FKIP
Kepala Program Studi Pendidikan Bahasadan Sastra Indonesia





IIB MARZUQI, M.Pd
NPP : 09. 03. 0228



0 komentar
 
Support : Sigit Bagus Riyanmoko | HMJ PBSI Unisda Lamongan | PK PMII Unisda Lamongan
Copyright © 2011. HMJ PBSI UNISDA - All Rights Reserved
Template dari HMJ PBSI Unisda Lamongan Didukung oleh PK PMII Unisda Lamongan
Diproduksi oleh Sigit Bagus Riyanmoko